Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Indonesia dan Malaysia "Perang" Karena Kabut Asap

Pada postingan kali ini admin ingin berbagi sebuah berita dari dunia maya. Masih seputar kabut asap yang melanda akhir-akhir ini.
Kabut asap yang terjadi di Indonesia, membuat sejumlah negara tetangga geram. Nitizen Malaysia pun membuat hasta atau tagar #TerimaKasih Indonesia di Twitter untuk menyindir “kehadiran” kabut asap tersebut.

Indonesia dan Malaysia "Perang" Karena Kabut Asap


Seperti nitizen asal negeri jiran yang memiliki akun ‏@AmmarIzzue menyindir “Pagi2 hirup udara segar dari negara jiran. Fresh sangat Seperti dekat korea gitu. #TerimaKasihIndonesia”

Senada dikatakan akun The Halia Ibrahim ‏@EmanTheHalia yang menulis “#TerimaKasihIndonesia kerana menghadiahkan jerebu yang sangat sistematik setiap tahun.”

Tak mau kalah, nitizen Indonesia pun membuat hasta atau tagar #SamaSamaMalaysia. Seperti yang diungkapkan Taofan AlfaRico P ‏@taofanalfa_Rico yang menulis “Malaysian says #TerimaKasihIndonesia, ok #SamaSamaMalaysia tenang saje nanti dikirim lagi asapnya”

Nitizen lainnya, Erza Jullian ‏@abcderza menulis “#SamaSamaMalaysia senang bisa membantu :)” dan Rahmat Razali ‏@yonkdarza menulis “Selama ini dikirim udara segar kok ngaak berterima kasih #TerimaKasihIndonesia.

Sekadar info, hasta tersebut menjadi trending topic di Twitter dan kini menempati posisi ke delapan. Silahkan kalian cek di twitter masing-masing
Semoga bermanfaat.
Berita dikutip dari okezone.com

4 komentar untuk "Indonesia dan Malaysia "Perang" Karena Kabut Asap"

Silahkan Sobat berkomentar sebanyak-banyaknya dengan syarat :
1. Berkomentar sesuai dengan tema artikel
2. Jangan berkomentar SARA dan Porno
3. Jangan berkomentar menggunakan LINK AKTIF
Berkomentarlah dengan sopan karena komentar sobat tidak akan di moderasi.